HARGA SEPEDA INI MENGALAHKAN MOTOR NINJA 250 CC
HARGA DAN SPESIFIKASI FANTASTIS DARI SEPEDA GUNUNG MERCEDES BENZ
Produk Bermerk Mercedes-Benz Di Indonesia
Dikenal Sebagai Produk Yang Berkelas Dan Mewah.
Bukan Hanya Dari Produksi Mobilnya Saja, Mercedes-Benz Ini Juga Memperkenalkan
Berbagai Produk Mercedes-Benz Collection Salah Satunya Berjenis Pakaian.
Selain Dari Pakaian, Ada Pula Produk Lain Yang Menarik Dari Perusahaan Mercedes-Benz
Collection Ini Diantaranya Adalah Sepeda Gunung/MTB.
Harga Yang Ditawarkan Juga Sangat Fantastis, Yaitu Seharga Lebih Dari Rp80 Juta!
Tanpa Basa Basi Lagi Yuk Kita Simak Apa
Sih Yang Membuat Sepeda Ini Lebih Mahal Dari Motor Sport 250 Cc!
Sepeda Mercedes-Benz Berbobot Ringan
Mengapa Sepeda Dengan Tipe Raven MTB
Ini Memiliki Harga Yang Sangat Mahal Jawabanya Karena Teknologi Dan
Konstruksinya Yang Begitu Canggih.
Misalnya Kita Ulas Dari Segi
Rangkanya Yang Menggunakan Material Dari Karbon Fiber Dengan Bobot 885 Gram,
Yang Akan Membuat Bobot Total Sepeda Ini Hanya 11,4 Kg!
Sepeda Yang Dibuat Oleh Focus,Yaitu
Sebuah Merek Sepeda Dari Jerman Ini Juga Menggunakan Part Dari Brand Ternama Di
Dunia Sepeda.
Misalnya Suspensi Depan Menggunakan Suspensi Dari Rockshock Dengan Tipe Reba RL,
Yang Juga Dipakai Di Kejuaraan MTB Dunia.
Sepeda Mercedes-Benz Banyak Gunakan Part Shimano
Untuk Sparepart Lainya Seperti
Transmisi Mercedes-Benz Dan Focus Lebih Memilih Part Dari Merek Terkenal Dari Jepang,
Yaitu Shimano.
Sepeda Ini Juga Menggunakan Rem Dari
Merk Shimano-Deore Tipe Cakram Di Depan Dan Belakang, Dengan Axle Yang Kuat
Sehingga Kuat Juga Dipakai Di Trek Downhill.
Untuk Pelek, Sepeda Ini Menggunakan
Velg Dengan Ukuran 27,5 Inci, Dengan Spek Frame : Tinggi 38/42, Dan 29 Inci
Untuk Frame 46/50.
Ban Sepeda Mercedez Benz Ini Menggunakan
Merek Yang Menjadi OEM Untuk Mobil Mercedes-Benz, Yaitu Continental Dengan
Tipe Race King SL 2.2.
Selain Sepeda MTB Dengan Harga Rp 80.838.000, Mercedes-Benz
Collection Menyediakan Mobil Miniatur Sampai Tas Golf Yang Dapat Diorder
Melalui Showroom Mercedes-Benz Indonesia.
Related Article